RSS

Jumat, 04 Maret 2022

Evaluasi diri

Bismillah.


beberapa catatan sbg evaluasi diri

1. Ingat kembali untuk mengasah  "skill of re-"

 sesuatu yg berawal dengan re- , memiliki makna "do it twice with different way".

 re-think, re-evaluate, re-cycle, re-use.

kenapa ini penting? 

'agar lebih sadar dan cermat thd sesuatuny' 

 

klo masih bs digunakan, kenapa beli baru.

klo masih bs diperbaiki, kenapa tdk diperbaiki sj. 

apa benar it's too old to use ? apa sudah tak relevant lgi?

bisakah di maksimalkan dg yg sudah ada.


1 skill yg aq rasa perlu untuk diasah. 


2. Tentang kesadaran diri.

mengubah sesuatu yg telah mengurat-akar 

' budaya, kebiasaan, atau bahkan pemikiran dan cara pandang ' 

tidak semudah membalik telapak tangan.

kita harus mengubah dari tatanan fundamentalnya / believe system-nya.

' it takes time, it takes effort.'


yg terbukti cukup konsisten adalah membangun kesadaran diri.

'menyalakan api didalam diri'


'we choose to be who we are'



0 komentar:

Posting Komentar

Learn from the experience, learn from Great persons ever lived, Believe in God! (Qur'an is the guidance)