RSS

Jumat, 21 Oktober 2022

terpaksa vs fitrah

bismillah


segala keterpaksaan mmg tidak enak.

bahkan 'enak-enak' pun menjadi tdk enak klo dipaksa.

well, this is joke. 


dipaksa / terpaksa utk segala hal /segala sesuatu mmg hal yg menyebalkan. memilih mana dipaksa, diancam  atau tumbuh dari kesadaran diri?


ikhlaskan fitrah itu bertumbuh secara alami

dia tau apa yg baik dan memberi manfaat 

dia tau kemana seharusny melangkah

dia tau kemana harus bermuara

tak usahlah dipaksa-paksa.

tak usahlah diancam-ancam


tumbuhkan kesadaran diri

semai dan rawatlah fitrah itu

dia akan melakukan yg sama 

tapi kali ini dari hati. 💚💜


Learn from the experience, learn from Great persons ever lived, Believe in God! (Qur'an is the guidance)